Implementasi Sistem Database Terdistribusi pada MySQL

implementasi sistem database terdistribusi pada mysql | cara replikasi databasePengertian Replikasi Database

Secara definisi replikasi memiliki pengertian sebagai suatu proses mencopy atau mentransfer data dari suatu database ke database lain yang tersimpan pada komputer berbeda. Replikasi dapat difahami sebagai proses pengkopian dan pengelolaan objek-objek dari database yang membentuk suatu sistem database terdistribusi (Distributed Database).

Mempercantik Form Delphi 7 dengan Komponen Alpha Control

komponen alpha control | dowload alpha control fullBagi seorang programmer, yang sering mengotakatik program delphi 7 sebagai bahan belajar pemrograman dasar mestinya sangat ingin menjadikan tampilan form lebih menarik. Pada posting kali ini saya akan membahsa mengenai paket komponen alpha control untuk skinning aplikasi Delphi, dikatakan bahwa komponen ini sangatlah mudah untuk digunakan. 

Disini juga saya sertakan link download alpha control full, bagi anda yang ingin download komponen alpha control saya berikan secara lengkap.

Cara Menghubungkan Delphi ke Database MySQL

Berikut ini beberapa metode untuk menghubungkan Delphi dengan database MySQL berikut penjelasannya :
Koneksi menggunakan MySQL Connector/ODBC
 
  • Download MySQL Connector/ODBC di http://dev.mysql.com/downloads/connector/odbc/ jika belum punya.  
  • Install MySQL Connector/ODBC. 
  • Setelah selesai menginstall MySQL Connector/ODBC, kemudian masuk ke Control Panel. Start | Settings | Control Panel | Administrative Tools | dobel klik Data Sources (ODBC). 
  • Setelah muncul window ODBC Data Source Administrator klik tab User DSN, kemudian klik tombol Add.

Mengecek Ukuran File Dengan Delphi

Untuk mengetahui ukuran suatu file, Delphi telah menyediakan fungsi FileSize(var F) : integer
Pada contoh program berikut, saya menggunakan fungsi Windows API GetFileSize( ).
 
Contoh Program Delphi sebagai berikut :
Langkah pertama : desain form dengan popertiey 2 Button , Edit1 , OpenDialog
Langkah kedua isikan listing program sebagai berikut :


Mengubah Background Toolbar Windows Dengan Bitmap

Program ini menjelaskan tentang mengubah background toolbar windos Explorer dengan gambar bitmap. Yang dilakukan program ini sangat sederhana, yakni memberikan data value BackBitmapShell pada key HKEY_CURRENT_USER\Software\Microsoft\Internet Explorer\Toolbat dan nilainya merupakan path file bitmap yang digunakan. Pada Form rancang 2 Button dan poperty Dialog dengan mengambil OpenPictureDialog, dan juga EditText.

Menggerakkan Komponen & Membuat Animasi

Pada bagian ini, anda akan belajar bagaimana menggerakkan komponen dan membuat animasinya dengan menggunakan komponent tTimer. Ikuti langkah-langkah berikut :
1.      Buat sebuah project baru. Set nama form anda dengan nama AnimasiForm.
2.      Masukkan komponen-komponen sebagai berikut :
Set Properti Komponen Animasi Delphi

Instalasi ZeosLib di Delphi 7


Instalasi ZeosLib di Delphi 7
ZeosLib merupakan component tambahan untuk Delphi 7 yang berfungsi sebagai penghubung antara Delphi 7 dengan database, seperti MySQL, PostgreSQL, SQLite, maupun Oracle. Konfigurasi Zeos tidaklah sulit, sehingga sangat membantu user dalam mengembangkan aplikasi desktop berbasis database.

Lama HomE
to Top