Berikut ini merupakan perintah-perintah assembler atau asembly yang terdapat pada bahasa rakitan :
¨ Mov
Perintah
untuk mengisi, memindahkan, memperbaharui isi suatu register, variabel ataupun
suatu lokasi memori.
Penulisan
perintah:
MOV [operand A],[operand B]
Dengan
ketentuan operand A merupakan register, variabel, lokasi memori dan ketentuan
isi operand B berupa register, variabel, lokasi memori ataupun bilangan.
Operand
B merupakan bilangan asal yang akan diisikan ke operand A, dengan kata lain operand
A merupakan tujuan
pengisian atau penduplikatan dari operand
B.